Terima kasih Tuhan, Kau tunjukkan semuanya secara jelas dan nyata tanpa saya cari tahu, hingga saya bisa tertawa dan berkata, "Anda nggak pantas untuk mendapatkan ketulusan saya, Tuan. Anda terlalu pintar menyembunyikan semuanya."
Saya ingat anda pernah berkata, "Tidak semua laki-laki itu baik ya, Nona."
Benar saja, laki-laki itu anda, Tuan. Tidak pernah kusangka dan tidak akan kubuka pintuku kembali untukmu. Saya yakin lewat hal ini Tuhan memberi kode kalau memang selama ini yang saya anggap baik, malah berlaku sebaliknya.
"If you wanna cry just cry until you feel better."
"Until you feel enough and you must stop it, wipe your tears, take your crown and grow to be independent. He lost you but you find yourself (again) in the next level, so you win."
Take a deep breath, life must go on.. Sometimes someone comes into my life to give me a wound and make it a lesson not a happiness i want and i have to make sure that i'm okay with that. Happiness will be come at the right time. I hope my tears flow to grow happiness out there.